KEWENANGAN DINAS PENGAWASAN DAN PENERTIBAN BANGUNAN KOTA ADMINISTRASI JAKARTA UTARA TERHADAP BANGUNAN TAMPA IMB BERDASARKAN PERATURAN DAERAH PROPINSI DKI JAKARTA NOMOR 7 TAHUN 2010 TENTANG BANGUNAN (STUDI KASUS PEMBOKARAN BANGUNAN DI KECAMATAN PENJARINGAN JAKARTA UTARA

Authors

  • Yohanes Siringo-ringo, SH

Abstract

The Jakarta provincial government center Capital of the Republic of Indonesia and the autonomous regions are dealing with a very complex problem characteristics and different from the other provinces. Jakarta Provincial always preoccupied with the problems of urbanization, security, transportation, environment, housing management particular region, and other social problems that require solutions synergistically through various instruments. Keywords: Building Control, IMB

References

Buku

Abidin, Hermasyah, Membangun Kota Berbasis Kearifan Lokal, Jakarta: Kreatif Press, 2013.

Ali, Achmad, Menguak Tabir Hukum: Suatu Kajian Filosofis dan Sosiologis, Jakarta: Gunung

Agung, 2002.

Arief, Barda Nawawi, Pokok-pokok Pemikiran Supremasi Hukum, Semarang: Sultan Agung Press,

Hadjon, Philipus M., Pengantar Hukum Administrasi Indonesia, Yogyakarta: Gajah Mada

University Press, 2004.

Hermawan, Ardiansyah, Hukum dan Politik Penyelenggaraan Negara, Jakarta: Pustaka Jaya, 2003.

Kusumaatmadja, Sarwono, Pembangunan Berbasis Pelestarian Lingkungan, Bandung: Alumni,

Marbun, SF., Penyelenggaraan Pemerintahan Otonomi Daerah Dalam Perpektif Negara Kesatuan

Republik Indonesia, Yogyakarta: Jakal Press, 2009.

______, Peradilan Administrasi Negara dan Upaya Administratif di Indonesia, Yogyakarta: FH

UII Press, 2011.

Sadjijono, Memahami Beberapa Bab Pokok Hukum Administrasi Negara, Yogyakarta: Laks Bang

Pressindo, 2008.

Sahetapy, Sistem Peradilan Tindak Pidana, Surabaya: Dharmawangsa Press, 1995.

Setiardja, A. Gunawan, Dialektika Hukum dan Moral dalam Pembangunan Masyarakat Indonesia,

Yogyakarta: Kanisius, 2001.

Singadilaga, Dudi, Penegakan Hukum Dalam Perpektif Sosiologis, Bandung: Rineka Cipta, 1997.

Soekanto, Soerjono, Pengantar Penelitian Hukum, Jakarta: UI-Press, 1986.

______, Pengantar Sosiologi Hukum, Grafitti Press, Jakarta, 2007

______, Sosiologi Hukum (Suatu Pengantar), Jakarta: Grafitty, 1995.

Soetrisno, Hukum Administrasi Negara, Yogyakarta: Gajah Mada University Press (GM.UP), 2001.

Subarsono, Analisis Kebijakan Publik (Konsep, Teori dan Aplikasi), Jakarta: Gramedia, 2005.

Syafrudin, Ateng, Perencanaan Pembangunan, Bandung: Merdeka Pena Media, 1992.

Thaib, Dahlan, Hukum Administrasi Negara, Yogyakarta: Jakal Press, 2001.

Tim Penyusun Kamus Pusat Bahasa, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 2005.

Peraturan Perundang-Undangan

Undang-Undang Dasar Tahun 1945.

Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1985 tentang Pengadilan Tata Usaha Negara.

Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2002 tentang Bangunan Gedung.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2010 tentang Pedoman Pemberian Izin

Mendirikan Bangunan.

Peraturan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 76 Tahun 2000 tentang Tata Cara

Memperoleh Izin Mendirikan Bangunan dan Kelayakan Menggunakan Bangunan.

Peraturan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor 123 Tahun 2009 tentang Organisasi dan Tata

Kerja Dinas Pengawasan dan Penertiban Bangunan.

Peraturan Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 7 Tahun 2010 tentang

Bangunan Gedung.

Downloads

Issue

Section

Articles