ANALISA DAYA DUKUNG TANAH BERDASAR DATA : SONDIR, NSPT dan LABORATORIUM ( Studi Kasus di BTN Hamzy Makassar )

Authors

  • Supriyanto Supriyanto

DOI:

https://doi.org/10.37721/kalibrasi.v5i1.975

Abstract

Daya dukung tanah merupakan salah satu faktor penting dalam perencanaan pondasibeserta struktur di atasnya. Daya dukung tanah yang diharapkan untuk mendukungfondasi adalah daya dukung yang mampu memikul beban struktur, sehingga fondasimengalami penurunan yang masih berada dalam batas toleransi. Kemudian, pemilihanjenis fondasi tergantung pada jenis tanah lapisan tanah yang ada dibawahnya. Apabilalapisan tanah tersebut keras maka daya dukung tanah tersebut cukup kuat untukmenahan beban yang ada, tetapi bila tanah lunak diperlukan penanganan khusus agarmempunyai daya dukung yang baik.Metode untuk menghitung daya dukung tanah, menggunakan persamaan empiris,berdasar teori-teori berdasar hasil uji lapangan. yaitu Metode Meyerhof dan TerzaghiData uji lapangan tersebut adalah NSPT , Susunan Lapisan Tanah dan UDS ( UndisturbSample ),diperoleh dari Bor Dalam (Deep Boring) serta Konsistensi Tanah (q ) dariSondir /Cone Penetrometer Test (CPT)Lokasi pengambilan data di BTN Hamzy Blok C no 13 Jl.Perintis Kemerdekaan MakassarSulawesi SelatanHasil penyelidikan Sondir rerata pada kedalaman 7-8 m, sudah mencapai q = 250 kg/m2..Sedangkan hasil penyelidikan dari NSPT, didapat kondisi lapisan tanah keras NSPT ≥ 40,pada kedalaman 8 m. Lapisan Tanah keras berupa lempung keras (cadas) . Dari dataSondir & NSPT ditentukanlah lapisan tanah kerasnya, kemudian dengan pertimbanganbeban bangunan makam dipilih jenis pondasi serta menghitung Daya Dukung Tanahnya.Kata kunci : Bearing Capacity , NSPT , Konsistensi Tanah,UDS

References

Bowles, Joseph E. 1991. Sifat-sifat Fisis dan Geoteknis Tanah (Mekanika tanah),

Erlangga, Jakarta.

Das, Braja. M. 1995. Mekanika Tanah (Prinsip-Prinsip Rekayasa Geoteknis) Jilid I .

Erlangga. Jakarta

Hardiyatmo, Hary Christady. 1992. Mekanika Tanah 1. PT. Gramedia Pustaka Utama.

Jakarta.

Hardiyatmo, Hary Christady. 2002. Mekanika Tanah 2. PT. Gramedia Pustaka Utama.

Jakarta.

Sosrodarsono, Suyono. 1988. Mekanika Tanah & Teknik Pondasi. PT. Perca.

Jakarta.

Downloads

How to Cite

Supriyanto, S. (2022). ANALISA DAYA DUKUNG TANAH BERDASAR DATA : SONDIR, NSPT dan LABORATORIUM ( Studi Kasus di BTN Hamzy Makassar ). Jurnal KaLIBRASI - Karya Lintas Ilmu Bidang Rekayasa Arsitektur, Sipil, Industri, 5(1), 105–114. https://doi.org/10.37721/kalibrasi.v5i1.975